CILACAP – Sebanyak 5.854 tenaga Kesehatan atau nakes yang bertugas di RSUD Cilacap, RSUD Majenang, Puskesmas, Puskesmas pembantu, serta sejumlah layanan kesehatan lainnya mulai divaksin Covid-19 pada Senin (25/1/2020). Vaksin yang diberikan yakni jenis Sinovac,...
CILACAP – Pemerintah Kabupaten Cilacap melalui Dinas Kesehatan siap melaksanakan vaksinasi Covid-19. Tenaga kesehatan menjadi sasaran pertama yang direncanakan berlangsung pada Januari hingga April 2021. Mulai dari nakes RSUD, Puskesmas, serta RS dan...
Cuaca ekstrim seperti hujan lebat beserta angin kencang menimbulkan pohon tumbang di wilayah Desa Kalikudi. Lokasi tepatnya pada RT 01 RW 06 Dusun Semingkir Desa Kalikudi. Tidak ada korban jiwa dan belum dipastikan kerugian material yang dialami. Rabu, 13/01/2021...
Peresmian Kampung KB “Asmara”, Kampung Bersinar Terang dan Desa ODF di Desa Kalikudi Kecamatan Adipala Kabupaten Cilacap berlangsung dengan meriah. Dihadiri oleh Ibu Hj. Teti Rohatiningsih, Kepala Dinas KB Kabupaten Cilacap, PP, PA Kabupaten, Forkopim Kecamatan...
Kalikudi – Masyarakat adat Desa Kalikudi Kecamatan Adipala Kabupaten Cilacap melangsungkan ritual syawalan. Tradisi berjalan kaki puluhan kilometer menuju ke Cilacap, Kamis (15/6/2019). Ritual syawalan berlangsung selama tiga hari. Berangkat hari kamis dan pulang pada...
Dalam beberapa hari terakhir ini, udara di Cilacap termasuk Adipala terasa lebih dingin dari biasanya. Terlihat masyarakat Desa Kalikudi Kecamatan Adipala ada yang menggunakan jaket untuk mengatasi dinginnya cuaca. Berdasarkan informasi yang dirilis oleh BMKG, Stasiun...
Ratusan Penganut Islam Kejawen di Desa Kalikudi, Desa Adiraja, Kecamatan Adipala Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah bakal merayakan Hari Raya Idulfitri pada Kamis 6 Juni 2019. Selang sehari dari ketetapan pemerintah yang tiba pada Rabu (5/6/2019). Juru Bicara Kasepuhan...
Kalikudi – Masyarakat adat Desa Kalikudi Kecamatan Adipala Kabupaten Cilacap melangsungkan ritual syawalan. Tradisi berjalan kaki puluhan kilometer menuju ke Cilacap, Kamis (15/6/2019). Ritual syawalan berlangsung selama tiga hari. Berangkat hari kamis dan pulang pada...
Kalikudi – Acara lepas sambut Kepala Desa Kalikudi atau sering dikenal dengan serah terima jabatan yang diadakan di Pendopo Praba Kusuma Desa Kalikudi Kecamatan Adipala, Sabtu (4/5/2019) berjalan dengan lancar. Acara dihadiri oleh Camat Adipala, Pemangku Jabatan (PJ)...
Adipala – Malam resepsi Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-73 tahun Kemerdekaan Republik Indonesia dilaksanakan oleh panitia tingkat Kecamatan Adipala dengan menampilkan berbagai kesenian dari pelajar maupun masyarakat berupa tari, tek-tek, hadoh dan lain sebagainya pada Senin...